Comunitynews | Bogor,--Bupati Tangerang, Moch Maesyal Rasyid membuka workshop peningkatan kompetensi kepala sekolah dasar, Senin (14/4/25) Dalam sambutannya, Bupati Maesyal Rasyid mengatakan bahwa diklat workshop ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas para kepala sekolah dasar agar penyelenggaraan dan kualitas pendidikan semakin baik dan maju. "Workshop ini merupakan salah satu bagian dari upaya berkelanjutan untuk meningkatkan kapasitas kepemimpinan dan kualitas pendidikan yang pada akhirnya berdampak pada peningkatan mutu pendidikan," ungkap Bupati Maesyal Rasyid Ia juga menandaskan bahwa seorang kepala sekolah bukan hanya manajer administratif tapi juga agen perubahan. Kepala sekolah memegang peran yg cukup sentral dalam menciptakan lingkungan sekolah yang nyaman, maju, inovatif dan berprestasi. "Saya berharap melalui workshop ini, para kepala sekolah bisa berbagi pengalaman, wawasan serta memperkuat jejaring antarsekokah. Mampu membangun semangat, ...
Bupati Tangerang Buka Workshop Peningkatan Kompetensi Kepala Sekolah
9:08 PM
0
Comments
Comunitynews | Bogor,--Bupati Tangerang, Moch Maesyal Rasyid membuka workshop peningkatan kompetensi kepala sekolah dasar, Senin (14/4/25) Dalam sambutannya, Bupati Maesyal Rasyid mengatakan bahwa diklat workshop ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas para kepala sekolah dasar agar penyelenggaraan dan kualitas pendidikan semakin baik dan maju. "Workshop ini merupakan salah satu bagian dari upaya berkelanjutan untuk meningkatkan kapasitas kepemimpinan dan kualitas pendidikan yang pada akhirnya berdampak pada peningkatan mutu pendidikan," ungkap Bupati Maesyal Rasyid Ia juga menandaskan bahwa seorang kepala sekolah bukan hanya manajer administratif tapi juga agen perubahan. Kepala sekolah memegang peran yg cukup sentral dalam menciptakan lingkungan sekolah yang nyaman, maju, inovatif dan berprestasi. "Saya berharap melalui workshop ini, para kepala sekolah bisa berbagi pengalaman, wawasan serta memperkuat jejaring antarsekokah. Mampu membangun semangat, ...