Cilegon (comunitynews ) - Kelurahan Kotasari, Kecamatan Grogol, menggelar kegiatan rutin Pengajian Bulanan di aula Yang di gagas Kelurahan Kotasari,Aliyah, pada hari Selasa (30/7/2024). Kegiatan yang dihadiri oleh ibu-ibu Majelis Ta'lim dan kader PKK SE Kotasari ini merupakan bagian dari program rutin PKK untuk memperdalam ilmu agama dan mempererat tali silaturahmi. "Narasumber kita hari ini adalah K.H. Ali Yakub dari lingkungan Sumur Menjangan, yang telah menginspirasi peserta melalui tausiyahnya," ungkap Aliyah, Kelurahan Kotasari. Pengajian yang diisi oleh berbagai ustadz dari wilayah Kotasari ini bertujuan untuk menambah wawasan keagamaan dan memperkaya siraman rohani para peserta. Tema yang diangkat pada pengajian kali ini adalah pemanfaatan umur panjang untuk berbuat kebaikan dan manfaat bagi sesama. "Kegiatan ini tidak hanya memperdalam pengetahuan agama, tetapi juga memperkuat kekompakan ibu-ibu Majelis Ta'lim untuk masa depan yang lebih baik," tut
Pengajian Bulanan di Kelurahan Kotasari, Cilegon, Membangun Silaturahmi dan Ilmu Agama
4:02 PM
0
Comments
Cilegon (comunitynews ) - Kelurahan Kotasari, Kecamatan Grogol, menggelar kegiatan rutin Pengajian Bulanan di aula Yang di gagas Kelurahan Kotasari,Aliyah, pada hari Selasa (30/7/2024). Kegiatan yang dihadiri oleh ibu-ibu Majelis Ta'lim dan kader PKK SE Kotasari ini merupakan bagian dari program rutin PKK untuk memperdalam ilmu agama dan mempererat tali silaturahmi. "Narasumber kita hari ini adalah K.H. Ali Yakub dari lingkungan Sumur Menjangan, yang telah menginspirasi peserta melalui tausiyahnya," ungkap Aliyah, Kelurahan Kotasari. Pengajian yang diisi oleh berbagai ustadz dari wilayah Kotasari ini bertujuan untuk menambah wawasan keagamaan dan memperkaya siraman rohani para peserta. Tema yang diangkat pada pengajian kali ini adalah pemanfaatan umur panjang untuk berbuat kebaikan dan manfaat bagi sesama. "Kegiatan ini tidak hanya memperdalam pengetahuan agama, tetapi juga memperkuat kekompakan ibu-ibu Majelis Ta'lim untuk masa depan yang lebih baik," tut