Back to Top
Home
Membudayakan Pancasila di Medsos
Pancasila
Pentingnya Membudayakan Pancasila di Medsos

 Membudayakan Media sosial di Medsos Pancasila - comunitynews - Kini, di tengah pesatnya perkembangan teknologi informasi dan era globalisasi yang semakin mendominasi, akses informasi semakin mudah dan cepat. Dalam kondisi yang tepat, kemajuan teknologi ini dapat memberikan dampak positif bagi kemajuan bangsa, asalkan pengelolaannya bijaksana. Namun, jika tidak hati-hati dalam menggunakannya, derasnya arus informasi yang tak terbendung dapat merusak eksistensi ideologi bangsa kita, Pancasila. Paham-paham transnasional dan subnasional yang masuk melalui media sosial menjadi ancaman bagi nilai-nilai Pancasila, terutama di kalangan generasi muda. "Ini adalah zaman media sosial, namun kita juga ingin tetap mengamalkan Pancasila. Oleh karena itu, kita harus mengenali musuh-musuh yang berusaha merongrong Pancasila dan mengapa kita perlu membudayakannya dengan kuat. Paling tidak ada dua musuh utama Pancasila saat ini, yaitu ideologi transnasional (kiri) dan ideologi subnasional (kanan).
Read more

Blog authors