Ilustrasi traveler yang ingin beli tiket pesawat Jakarta - Menyusul protes traveler, sejumlah maskapai akhirnya menurunkan harga tiket pesawat. Para traveler menyindir, kisruh ini menguntungkan pariwisata Malaysia. Keluhan soal mahalnya harga tiket pesawat sudah dijawab asosiasi Indonesia National Air Carrier Association (INACA) dengan penurunan harga 20%-60%. Penurunan harga ini pada rute-rute yang sebelumnya ini banyak dikeluhkan terutama di Sumatera. Komentar pembaca detikTravel pun ramai bersahut-sahutan. Penurunan ini pun disambut positif. "Tiket sudah turun, sudah turun. Alhamdulillah, terutama Jakarta-Surabaya," kata akun bernama Balai Surabaya. Namun ada juga pembaca lain yang memantau harga tiket yang dia cari belum turun harganya. "Hari ini belum turun juga jurusan Bandung - Manado," kata Alan Suparman. "Belum turun juga kok harganya. Ke Pangkalpinang saja masih Rp 1 jutaan, biasanya cuma Rp 400 ribuan," kata Agus Yuwono. Gara-gara tiket pesawat
Tiket Pesawat Mahal Disindir Jadi Promosi Wisata untuk Malaysia
10:03 PM
0
Comments
Ilustrasi traveler yang ingin beli tiket pesawat Jakarta - Menyusul protes traveler, sejumlah maskapai akhirnya menurunkan harga tiket pesawat. Para traveler menyindir, kisruh ini menguntungkan pariwisata Malaysia. Keluhan soal mahalnya harga tiket pesawat sudah dijawab asosiasi Indonesia National Air Carrier Association (INACA) dengan penurunan harga 20%-60%. Penurunan harga ini pada rute-rute yang sebelumnya ini banyak dikeluhkan terutama di Sumatera. Komentar pembaca detikTravel pun ramai bersahut-sahutan. Penurunan ini pun disambut positif. "Tiket sudah turun, sudah turun. Alhamdulillah, terutama Jakarta-Surabaya," kata akun bernama Balai Surabaya. Namun ada juga pembaca lain yang memantau harga tiket yang dia cari belum turun harganya. "Hari ini belum turun juga jurusan Bandung - Manado," kata Alan Suparman. "Belum turun juga kok harganya. Ke Pangkalpinang saja masih Rp 1 jutaan, biasanya cuma Rp 400 ribuan," kata Agus Yuwono. Gara-gara tiket pesawat